A. Peristiwa tersebut menyangkut kehidupan manusia
B. Peristiwa tersebut terjadi pada masa lampau
C. Peristiwa tersebut berpengaruh besar pada zamannya dan zaman-zaman berikutnya
D. Peristiwa tersebut terjadi berulang-ulang
E. Peristiwa tersebut hanya sekali terjadi
2. Penulisan sejarah yang tidak sesuai dengan urutan waktu sehingga menimbulkan pemahaman yang keliru terhadap kisah sejarah disebut ….
A. Einmaligh
B. Anakronisme
C. Kontinuitas
D. Historiografi
E. Rekonstruksi
3. Manfaat-manfaat yang dapat dipetik dari mempelajari sejarah adalah sebagai berikut, kecuali ….
A. Kita dapat menilai peristiwa-peristiwa yang merupakan keberhasilan dan peristiwa-peristiwa yang merupakan kegagalan
B. Sejarah dapat menjadi guru yang baik
C. Sejarah merupakan ingatan kolektif suatu bangsa yang dapat memperkokoh rasa cinta tanah air
D. Kita dapat meramal peristiwa-peristiwa yang akan terjadi pada waktu akan datang
E. Kita dapat meberikan kesadaran akan waktu yang terus berjalan
4. Berikut ini merupakan bahan-bahan documenter, kecuali ….
A. Arsip
B. Laporan
C. Artefak
D. Naskah-naskah kuno
E. Piagam penghargaan
5. Seorang tokoh yang mengatakan bahwa, suatu bangsa terbentuk karena adanya kesamaan sejarah besar pada masa lampau dan adanya kesamaan keinginan untuk membuat sejarah besar pada masa yang akan datang, adalah ….
A. Mac Iver
B. Ernest Renan
C. Otto Bauer
D. Arnold Toynbee
E. Alvin Toffler
6. Kritik intern terhadap peninggalan sejarah ditunjukkan pada ….
A. Isi dari suatu peninggalan sejarah
B. Keaslian suatu peninggalan sejarah
C. Ketuaan suatu peninggalan sejarah
D. Objectivitas penyusunan kisah sejarah
E. Kebenaran penyusunan kisah sejarah yang dilakukan seorang sejarawan
7. Berikut adalah empat langkah yang harus dilakukan oleh sejahrawan dalam rangka merekontruksi peristiwa masa lalu, kecuali ….
A. Heuristik
B. Kritik sumber
C. Interview
D. Interprestasi
E. Historiografi
8. Ki Pandang Arang menurut legenda setempat adalah seorang wali yang berasal dari daerah ….
A. Grabak, Magetan, Jawa Tengah
B. Tembayat, Klaten Selatan, Jawa Tengah
C. Pemlaten, Cirebon, Jawa Barat
D. Dekat alun-alun Kota Tegal
E. Bagelan, Kedu, Jawa Tengah
9. Menurut legenda masyarakat Jawa Timur yang dimaksud dengan tokoh “Panji” adalah ….
A. Seorang pahlawan perang yang pilih tanding
B. Seorang shaleh yang dalam kehidupannya sering melakukan keajaiban-keajaiban
C. Seorang pangeran yang senantiasa kehilangan istrinya
D. Seorang pujangga pengarang cerita-cerita rakyat
E. Seorang anak yang durhaka kepada orang tuanya
10. Menurut legenda masyarakat jawa timur Roro anteng dan Joko Seger sebagai asalusul masyarakat Tengger di sekitar Gunung Bromo, merupakan putra-putri bangsawan dari kerajaan ….
A. Kediri
B. Singasari
C. Majapahit
D. Mataram
E. Blambangan
11. Sejenis cerita “Panji” yang berasal dari Pulau Bali adalah ….
A. Bomakavya
B. Calon Arang
C. Jayaprana lan Layongsari
D. I Kesuna lan I Bawang
E. Pancatantra
12. Kisah sejenis Jayaprana dan Layongsari merupakan cerita yang dikenal di Jawa Timur dan banyak dipahatkan pada candi-candi Hindu dari kerajaan Majapahit serta menjadi kisah “Asal Mula Nama Kota Banyuwangi” adalah ….
A. Ande-Ande Lumut
B. Joko Kendil
C. Laying seto – Layang Kumitir
D. Sri Tanjung
E. Arjuna Wiwaha
13. Walaupun telah menjadi wilayah taklukan Mataram, sebagian besar wilayah pantai utara Jawa telah memiliki penulisan sejarahnya sendiri, seperti di bawah ini, kecuali ….
A. Babad Kendal
B. Babad Semarang
C. Babad Pati
D. Babad Tuban
E. Babad Pasuruan
14. Penentuan wilayah pengaruh dari sejarah Lokal biasanya ditentukan oleh adannya kesamaan sebagai berikut, kecuali ….
A. Kebudayaan
B. Suku bangsa
C. Bahasa
D. Pemimpin
E. Agama
15. Usaha penulisan silsilah raja-raja mataram yang diawali dari periode manusia pertama dan para nabi, diikuti dengan periode tokoh-tokoh kepahlawanan dari Mahabharata dan Ramayana, raja legendaris iskandar Agung turun kepada garis keturunan raja-raja Mataram bertujuan untuk ….
A. Menuliskan asalusul raja-raja Mataram
B. Menaikkan kharisma raja-raja Mataram di antara raja-raja lainnya
C. Memberikan legimitasi yang kuat terhadap kekuasaan raja-raja Mataram
D. Meningkatkan solidaritas dengan bangsa-bangsa lainnya
E. Sebagai simbol kebesaran raja-raja Mataram
16. Batas perluasan pengaruh perang Diponegoro ke timur adalah daerah sekitar ….
A. Sungai Bengawan solo
B. Sungai Brantas
C. Gunung Lawu
D. Gunung Slamet
E. Grobongan
17. Dalam kitab Pararaton Ken Arok digambarkan sebagai titisan Dewa Wisnu dan putra dari ….
A. Dewa Brahma dan Ken Endok
B. Dewa Brahmadan Ken Dedes
C. Dewa Brahma dan Ken Umang
D. Dewa Siwa dan Ken Dedes
E. Dewa Siwa dan Ken Umang
18. Sebagai hasil karya tradisi lisan isi kitab pararaton diragukan Kebenarannya sehingga keberadaan tokoh Ken Arok pun pernah disangssikan. Akan tetapi, keberadaan Ken Arok tidak diragukan lagi setelah ditemukannya ….
A. Prasasti Gunung Bhutak
B. Prasasti Brumbung
C. Prasasti Jiu
D. Prasasti Mula Malurung
E. Prasasti Simpang
19. Negarakertagama adalah sebuah historiografi tradisionnal hasil karya dari ….
A. Empu tantular
B. Empu Prapanca
C. Empu Dharmaja
D. Empu Panuluh
E. Empu Sedah
20. Adanya penyimpangan kisah sejarah pada historiografi tradisional disebabkan oleh hal-hal sebagai berikut, kecuali ….
A. Tidak mengunakan kaidah-kaidah metodlogi peulisan yang ketat
B. Adannya subjektivitas yang besar untuk meningkatkan legimitasi
C. Adanya kreasi-kreasi baru untuk membuat kisah sejarah lebih menarik
D. Adanya keinginan mengungkapkan hubungan supranatural yang sebenarnya antara manusia dengan dewa
E. Penulisnya pada umumnya pujangga kraton yang mendapat perintah dari rajanya
21. Babad Tanah Jawi sebuah karya sastra sejarah yang mengisahkan tentang Kerajaan Mataram termasuk karya ….
A. Tradisi lisan
B. Legenda
C. Historiografi tradisional
D. Historiografi modern
E. Historiografi nasional
22. Ciri utama dari historiografi kolonial adalah ….
A. Menggunakan metodologi penulisan yang ilmiah
B. Berdasarkan fakta-fakta dan data-data tang ditemukan di lapangan
C. Penafsirannya bersifat Belanda sentris
D. Berorientasi untuk memperkuat rasa persatuan dan kesatuan dari wilayah Indonesia yang diduduki
E. Memanfaatkan sumber-sumber historiografi tradisional
23. Apabila historiografi tradisional digunakan sebagai salah satu sumber bagi historiografi modern maka diperlukan seperangkat alat-alat analisi diantaranya denga menggunakan ilmu-ilmu bantu sejarah. Ilmu bantu sejarah yang khusus mempelajari naskah-naskah kuno disebut ….
A. Bilbliografi
B. Etnografi
C. Archeivologi
D. Filologi
E. Epigrafi
24. dalam kaitannya dengan Sejarah Nasional maka sejarah Lokal berkedudukan sebagai ….
A. Sebuah unit yang berdiri sendiri
B. Subsistem dari system yang lebih besar yaitu sejarah nasional
C. Sebuah unit dengan identitasnya yang berbeda dengan daerah lainnya
D. Sebuah unit yang senantiasa mendapat pengaruh dari unsur-unsur dari luar melalui proses penetrasi
E. Sebuah system yang meliputi berbagai aspek kehidupan baik sosial. Politik, ekonomi, dan kebudayaan
25. Penulisan sejarah nasional bertujuan untuk hal-hal sebagai berikut, kecuali ….
A. Meluruskan kembali penulisan sejarah yang pada zaman kolonial terjadi penafsiran sepihak yang bersifat Belanda sentris
B. Memberikan kejelasan identitas bagi bangsa Indonesia sebagai bangsa yang merdeka
C. Sebagai alat untuk memperkuar rasa kebangsaan
D. Untuk membuat karya sejarah sesuai dengan kepentingan dan ideology pemimpin yang sedang berkuasa
E. Sebagai sarana untuk memperkuat rasa persatuan dan kesatuan
26. Ilmu bantu sejarah yang mempelajari lapisan-lapisan kulit bumi adalah ….
A. Geologi
B. Paleontology
C. Paleoanthropology
D. Arkeologi
E. Stratigrafi
27. Reptile-reptil raksasa seperti Dinosaurus, Antlantosaurus, Tyranosaurus, muncul pada zaman ….
A. Paleozikum
B. Mesozoikum
C. Neozoikum
D. Tersier
E. Kwarter
28. Makhluk sejenis kera (Pritama) yang sudah berdiri diatas dua kaki walau masih menggunakan tangan sebagai penunjang, seperti orang hutan, gorilla, dan simpanse disebut ….
A. Australopithecus
B. Anthropide
C. Summo primat
D. Australoid
E. Mammouth
29. Suatu masa ketika meluasnya lapisan es dikutub utara, sehingga sebagian besar Benua Asia, Amerika, dan Eropo Utara tertutup es. Pada zaman ini terjadi penyebaran binatang dan manusia purba ke Nusantara. Zaman tersebut adalah ….
A. Zaman Primer
B. Zaman Sekunder
C. Zaman Tersier
D. Zaman Glasial
E. Zaman Interglasial
30. Manusia purba pertama kali muncul di muka bumi diperkirakan pada zaman ….
A. Glasial yang merupakan bagian dari zaman Holosen
B. Kwarter yang merupakan bagian dari zaman Neozoikum
C. Holosen bagian Neozoikum
D. Pleistosen, tersier, neozoikum
E. Pleistosen, kwarter, Neozoikum
31. Ilmu bantu sejarah yang mepelajari tentang perkembangan bentuk manusia purba adalah ….
A. Paleontology
B. Paleonthropologi
C. Somatology
D. Anthropologi
E. Anthropometri
32. Manusia purba yang ditemukan Eugene Dubois yang berasal dari lapisan dan fauna trinil adalah ….
A. Pithecanthropus mojokerttensis
B. Pithecanthropus robustus
C. Pithecanthropus erectus
D. Pithecanthropus soloensis
E. Homo wajakensis
33. Manusia purba pertama yang dilaporkan ditemukan di Indonesia oleh Van Reitschotten pada thaun 1889, kemudian diteliti oleh Eugene Dubois adalah ….
A. Meganthropus paleojavanicus
B. Pithecanthropus erectus
C. Homo wajakensis
D. Homo soloensis
E. Pithecanthropus mojokertensis
34. Pelopor penelitian manusia purba di Indonesia adalah ….
A. Van reitschotten
B. Eugene Dubois
C. Von koenigswald
D. Wedenreich
E. Ter haar
35. Manusia purba hidup berpindah-pindah dari suatu tempat ke tempat lain disebabkan ….
A. Manusia purba mencari daerah yang subur
B. Sering terjadi bencana alam
C. Sering tejadi peperangan antar kelompok
D. Keadaan alam yang tidak stabil
E. Manusia purba sangat bergantung pada alam
36. Bukti yang menunjukkan adanya migrasi, pithecanthropus erectus dari Asia Daratan ke Nusantara adalah ….
A. Adanya kesamaan tradisi pithecanthropus erectus dengan sinanthropus pekinensis
B. Adanya kesamaan ciri-ciri fisik, llapisan dan kebudayaan pithecanthropus erectus dengan sinanthropus pekinensis
C. Pithecanthropus erectus dan sinanthropus pekinensis berasal dari daerah yang sama yaitu Dongson
D. Volume otak pithecanthropus erectus sama dengan sinanthropus pekinensis
E. Baik pithecanthropus erectus maupun sinanthropus pekinensis sama-sama dari ras Mongoloid
37. Alat bantu yang masih kasar buatannya dan yang digunakan pada Zaman Batu Tua dan Batu Madya adalah ….
A. Kapak lonjong
B. Kapak bahu
C. Kapak persegi
D. Kapak pendek
E. Kapak genggam
38. Salah satu teknik terpenting kebudayaan polelithikum di ndonesia adalah ….
A. Manusia memproduksi makanan dengan cara bercocok tanam
B. Manusia hidup dengan cara berladang dan berpindah-pindah
C. Manusia hidup berburu dan meramu
D. Manusia membuat alat-alat dari logam
E. Manusia hidup di pesisir dengan mencari ikan dan kerang laut
39. Alasan manusia purba hidup dekat sumber air pada Zaman Batu Tua adalah sebagai berikut, kecuali ….
A. Daeah tersebut biasanya subut
B. Binatang-binatang buruan selalu berkumpul di dekat sumber air
C. Sungai sebagai sarana transportasi
D. Banyak terdapat tumbuhan dan tanaman yang dapat dimakan
E. Mereka hidup tergantung pada ikan di sungai
40. Diperkirakan pendukung kebudayaan pacitan adalah pithecanthropus erectus. Kesimpulan tersebut didasarkan pada ….
A. Pithecanthropus erectus banyak ditemukan di daerah Pacitan
B. Kapak genggam banyak ditemukan bersama-sama pithecanthropus erectus
C. Alat-alat batu dari pacitan ditemukan bersama-sama pithecanthropus erectus
D. Pithecanthropus erectus merupakan manusia purba tertua di di Indonesia
E. Pithecanthropus erectus merupakan manusia purba terbanyak ditemukan di Indonesia
Soal Bagian II
Komentar
Posting Komentar